BERITA

PERCEPATAN INPUT DATA VAKSINASI ONLINE, PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA KERAHKAN SELURUH PERANGKAT DAERAH SEBAGAI OPERATOR PCARE

Selasa, 09 November 2021   Admin   415  

Sumbawa Besar - Menindaklanjuti hasil arahan Bapak Bupati Sumbawa terkait selisih pencatatan data Vaksinasi antara PCare dan sistem pencatatan manual yang cukup besar, hari ini Selasa, (9/11) Pemerintah Kabupaten Sumbawa dibawah koordinasi Dinas Kesehatan, melaksanakan kegiatan penginputan Data Vaksinasi ke Sistem Pelaporan Online. Kegiatan ini berlangsung di Aula H.Madilaoe ADT Lt.3 Kantor Bupati Sumbawa.

Read More

KINERJA VAKSINASI KABUPATEN SUMBAWA MENINGKAT SIGNIFIKAN, LEVEL PPKM KABUPATEN SUMBAWA MENGALAMI PERBAIKAN MENJADI PPKM LEVEL 2

Selasa, 09 November 2021   Admin   377  

Sumbawa Besar - Kementerian Dalam Negeri telah menyampaikan kriteria level PPKM Bulan November 2021 untuk seluruh Pemerintah Daerah yang menjadi referensi tingkat penanganan kasus Covid-9 di daerah. Terkait hal tersebut, dalam rilis Kepala Dinas Kominfotiksan melalui Plt. Sekretrais, Jufrie, S.Si., MM, selaku PPID Utama Pemerintah Daerah, Selasa (9/11).

Read More

PELATIHAN PENYELIA HALAL KABUPATEN SUMBAWA

Selasa, 09 November 2021   Admin   543  

Sumbawa Besar - Bupati Sumbawa Drs.H Mahmud Abdullah, membuka secara resmi kegiatan pelatihan penyelia halal kabupaten Sumbawa dengan tema “Menuju Sumbawa Halalan Thayyiban” yang bertempat di Aula Dinas KUKM Dinas Koperasi Prindustrian dan Perdagangan Pada hari Selasa, (9/11)

Read More

TERTARIK DENGAN PESONA HIU PAUS , INI KATA BUPATI SUMBAWA

Selasa, 09 November 2021   Admin   435  

Sumbawa Besar - Bertempat di pendopo I Bupati Sumbawa, Drs. H. Mahmud Abdullah, melakukan wawancara dengan Metro TV terkait dengan potensi wisata yang di miliki Kabupaten Sumbawa khususnya hiu paus yang berada di teluk saleh tepatnya di Desa Labuhan Jambu Kecamatan Tarano, Senin (8/11).

Read More