BERITA

Disos Sumbawa Siapkan Surat Pengantar Rapid Test/PCR Gratis

Selasa, 09 Juni 2020   Admin   3731  

Sumbawa Besar – Puluhan pelajar/santri dan mahasiswa tampak mengurus surat pengantar untuk pengajuan rapid test/PCR (swab) test gratis di Dinas Sosial Sumbawa, Senin, 8 Juni 2020. Surat pengantar dari Disos langsung dibawa ke RSUD untuk rapid test dan ke Sumbawa Tecno Park (STP) untuk swab test.

Read More

VIRAL

Ratusan Pelajar/Mahasiswa Ajukan Permohonan Rapid Test/PCR Test Gratis

Rabu, 10 Juni 2020   Admin   1538  

Sumbawa Besar – Baru dua hari dibuka, Senin, 8 Juni 2020 dan Selasa, 9 Juni 2020, sudah terdata 300 pelajar/santri dan mahasiswa yang telah mengajukan permohonan rapid test/PCR (swab) test gratis melalui Dinas Sosial.

Read More

Rapid Test Ditiadakan, Tapi Clearance Ketat diberlakukan di Poto Tano dan Kayangan

Selasa, 09 Juni 2020   Admin   425  

Mataram - Pemerintah Provinsi NTB sejak, Selasa, 9 Juni 2020 resmi memberikan kemudahan atas aktivitas orang dari dan menuju pelabuhan penyeberangan di Pelabuhan Kayangan dan Poto Tano. Kemudahan dimaksud adalah dengan meniadakan kewajiban rapid test bagi warga yang lolos dari pemeriksaan awal terhadap gejala Covid-19.

Read More

Dana Penanganan Corona Rp926 Miliar, Pemprov Siapkan 50 Persen untuk Sektor Kesehatan

Selasa, 09 Juni 2020   Admin   340  

Mataram – Pemprov NTB menyiapkan anggaran sebesar Rp926 miliar untuk penanganan Corona Virus Disease (Covid-19). Besar anggaran untuk penanganan tiga sektor terdampak Covid-19 diubah.

Read More